Cara Gadai BPKB Motor Di Pusat Gadai mungkin sudah tidak asing untuk sebagian orang. Apalagi sebelumnya orang yang dimaksud sudah menjadi nasabah kredit.
Seperti yang kami kutip dari website resmi Pusat Gadai Indonesia (PGI), prosedur pengajuan pinjaman di lembaga tersebut tidak mempunyai perbedaan dengan institusi lainnya.
Sehingga dengan sifat yang universal, ulasan kali ini tidak hanya bisa anda gunakan di PGI. Namun bisa anda terapkan saat hendak mengajukan pinjaman di lembaga lain.
Di kesempatan sebelumnya, kami pun sudah pernah membahas tentang syarat umum pengajuan pinjaman di Pusat Gadai Indonesia.
Sekedar untuk tambahan informasi, Pusat Gadai Indonesia (PGI) merupakan salah satu lembaga multifinance yang menawarkan produk layanan gadai swasta terbesar di Indonesia.
Bagi anda yang hendak mengajukan pinjaman disana, tentu tidak perlu khawatir akan keamanan. Pasalnya lembaga ini sudah terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK).
Selain itu, PGI juga sudah mempunyai lebih dari 100 cabang yang tersebar luas di Indonesia. Bahkan bisa ditemukan dengan mudah di kota-kota besar seperti Tangerang, Depok, Surabaya, Bekasi, Bali, dan Jakarta.
Cara Gadai BPKB Motor Di Pusat Gadai
PGI tidak hanya menerima layanan gadai berupa bpkb motor saja. Namun bisa berupa alat elektronik seperti kamera SLR, TV LED, Ponsel, Laptop, dan yang lainnya.
Yang menjadi poin pertanyaan disini ialah, apa saja sih persyaratan yang harus ada sebelum mengajukan pinjaman bpkb motor di Pusat Gadai Indonesia?
Sama halnya dengan lembaga pembiayaan lain, ada beberapa syarat dan ketentuan yang harus diikuti oleh calon debitur sebelum mengajukan pinjaman.
Karena fokus kita kali ini ialah pada produk gadai bpkb motor. Maka syarat yang kami paparkan pun juga berlaku untuk produk yang dimaksud.
Mungkin daftar syarat ini tampak sangat sederhana. Adapun daftar yang dimaksud ialah :
- Warga Negara Indonesia (WNI)
- Sudah bekerja dan mempunyai penghasilan bulanan sesuai dengan produk pinjaman minimal. Misal minimal penghasilan bulanan sebesar Rp 3 juta.
- Berusia minimal 21 tahun.
- Calon pemohon berusia maksimal 55 hingga 60 tahun.
Semua daftar di atas hanya berupa persyaratan umum. Bagaimana dengan kelengkapan dokumen?
Kelengkapan Dokumen
Bukan hanya persyaratan umum seperti yang kami paparkan di atas. Akan tetapi, sebagai calon debitur anda juga harus melengkapi beberapa syarat yang dibutuhkan saat proses pengajuan.
Dilihat secara dasar, dokumen yang dibutuhkan tidaklah berbeda jauh dengan beberapa syarat yang ditetapkan oleh institusi lain. Adapun dokumen yang dimaksud mencakup :
- Fotokopi Kartu Tanda Penduduk (e-KTP) pemohon dan pasangan (jika sudah menikah) atau masih dalam satu Kartu Keluarga (KK).
- Salinan Kartu Keluarga (KK) terbaru.
- Foto barang jaminan, baik itu dalam bentuk kendaraan fisik ataupun dokumen sah kepemilikan.
- Slip gaji atau surat keterangan penghasilan.
- Rekening tabungan selama 3 bulan terakhir.
- BPKB dan STNK (jika yang akan digadai kendaraan bermotor).
- Fotokopi Izin praktek, Izin usaha, Surat Keterangan Kerja (SKK) bagi wiraswasta atau profesional.
Saat anda sudah merasa yakin jika semua syarat sudah lengkap. Barulah bisa berkunjung ke kantor cabang PGI terdekat. Tujuannya ialah untuk mengajukan aplikasi kredit sesuai yang dibutuhkan.
Kesimpulan
Nah melihat sejumlah daftar persyaratan di atas, tentu tidaklah sulit untuk mengajukan pinjaman bpkb motor di Pusat Gadai Indonesia. Pasalnya dokumen yang dibuthkan sangat sederhana.
Bahkan dalam hal ini, sembari anda mempersiapkannya semuanya. Bisa paham juga beberapa informasi yang sebelumnya tidak anda peroleh dari sumber lain.
Poin penting yang kami ambil disini ialah, selain dari syarat pengajuan pinjaman yang mudah. Plafon yang ditawarkan oleh PGI pun terbilang tinggi.
Namun anda jangan buru-buru tergoda dengan besarnya plafon. Sebab ada poin lain yang harus diperhatikan seperti suku bunga dan juga biaya lain yang dibebankan.
Bagaimana? Cukup mudah dan sederhana saja bukan? Pusat Gadai Indonesia bisa menjadi solusi bagi anda yang saat ini terdesak dengan kebutuhan.
Jika masih bingung dan ingin mendapat pinjaman dengan proses yang lebih mudah? Tentu kami bisa membantu. Yuk segera hubungi whatsapp kami ⇒DISINI.